Jadwal Kosong, Jokowi Naik Busway
Rabu, 30 Januari 2013 – 17:30 WIB
JAKARTA - Pada awal tahun ini layanan Transjakarta atau yang dikenal dengan busway mengalami beberapa perubahan. Selain jumlah armada yang bertambah, Transjakarta juga telah menerapkan sistem tiket elektronik atau e-tiket.
Untuk memeriksa langsung dampak perubahan-perubahan itu di lapangan, hari ini Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo memutuskan untuk jalan-jalan menggunakan bus Transjakarta. Ia mendatangi shelter Harmoni dan naik bus koridor I yang melayani rute Blok M-Kota.
Baca Juga:
"Saya mau coba, ini sudah jalan belum. Saya kan lihat jadwal saya kosong dua jam. Jadi mau coba cek," ujar Jokowi kepada wartawan di atas bus Transjakarta koridor I, Rabu (30/1).
Jokowi mengaku puas dengan penerapan e-tiket untuk Transjakarta. Menurutnya, penerapan tiket elektronik ini telah berhasil mengurangi jumlah antrian di shelter Transjakarta.
JAKARTA - Pada awal tahun ini layanan Transjakarta atau yang dikenal dengan busway mengalami beberapa perubahan. Selain jumlah armada yang bertambah,
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS