Jadwal Liga 1 2018 Sabtu 14 April
Sabtu, 14 April 2018 – 09:19 WIB
Target yang diusung memang tidak tinggi, sebab Borneo FC sadar Persija sulit dikalahkan. Dukungan, suporter Macan Kemayoran, menjadi salah satu faktor yang membuat Ismed Sofyan dan kawan-kawan selalu garang ketika bermain di kandang.
"Biasanya tim yang main di kandang punya semangat lebih besar. Tapi kalau pertandingan sudah mulai 11 lawan 11, siapa lebih pintar, disiplin, dan konsentrasi, itu pasti yang akan menang," kata Dejan Antonic. (li/jpnn)
Sabtu (14/4)
Perseru Serui vs Bhayangkara FC, 13 30 WIB
Sriwijaya FC vs Persipura Jayapura, 15.30 WIB, Live Indosiar
Persija Jakarta vs Borneo FC, 18.30 WIB, Live Indosiar
Tiga big match mengisi jadwal Liga 1 2018 hari ini. Selain Persija Jakarta vs Borneo FC, laga Sriwijaya melawan Persipura juga bakal ketat.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Bali United Vs Persija Jakarta: Marko Simic Lagi Subur, Teco Tak Bakal Tinggal Diam
- 10 Pemain Persija Hantam Persik, Bhayangkara FC Nyaris Raih Poin
- Persija Jakarta Vs Dewa United 4-1: Macan Mengamuk, Peringkat ke-7 Klasemen
- Babak Pertama Persija Vs Dewa United 2-1, Ada yang Bertengkar, Berebut Menendang Penalti
- Live Streaming Arema FC Vs Persija: 3 Gol Tercipta di Babak Pertama, Sengit
- PSIS Vs Persija Malam Ini: Adu Tajam Fortes Melawan Simic