Jadwal Liga 1 2019 Bakal Berubah, Klub Harus Siap Hadapi Jadwal Padat
Minggu, 28 Juli 2019 – 09:39 WIB
Yakni melakukan medical check-in dan check-out untuk pemain yang dipanggilnya.
’’Karena ketika memanggil pemain dalam kondisi yang baik, kami mengembalikan ke klub dalam kondisi yang baik juga,’’ terang Simon.
Sementara itu, Sekjen PSSI Ratu Tisha menjelaskan jadwal Liga 1 hanya akan berubah pada pekan ke-18 hingga ke-34 saja.
Sebab, para pemain akan mulai dipanggil ke timnas untuk TC pada 21 Agustus mendatang.
’’Konsekuensinya ada beberapa pertandingan yang harus berubah, ada yang digeser karena ketika dipanggil masih belum masuk waktu FIFA matchday. Jadi liga tidak bisa berhenti,’’ ujarnya. (rid/bas)
Klub-klub yang berkompetisi pada Liga 1 2019 harus bersiap menghadapi jadwal padat hingga akhir musim.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Dirut LIB: Liga 2 Kembali Hadir dengan Komitmen Bersama Pegadaian
- Catat, Ini Jadwal Baru Laga Tunda Persija-Persib dan Persebaya-Arema
- Respons PT LIB Soal Keinginan Sejumlah Klub Liga 2 Membentuk Operator Baru
- Duh, Dua Laga Liga 1 di Jatim tak Dapat Izin, Ada Persebaya vs Persikabo 1973
- Djadjang Nurdjaman Minta Pemainnya Waspadai Kebangkitan Rans Nusantara FC
- Liga 1 Bergulir Lagi, Ketum PSSI M Iriawan Tunjukkan Kegigihan Melakukan Ini