Jadwal Liga 1 Hari Ini: Penentuan Juara Paruh Musim

jpnn.com - SAMARINDA - Tiga big match mewarnai pekan ke-17 BRI Liga 1 pada Sabtu (28/10).
Trio tim papan atas, yakni Borneo FC Samarinda (peringkat 1), Madura United (2), dan Persib Bandung (4) akan merumput, meladeni lawan yang tak bisa dianggap remeh.
Borneo FC akan menjamu Dewa United, tim yang pekan lalu mengamuk di kandang Madura United.
Madura United sendiri pekan ini akan menjadi tamu buat Arema FC, sedangkan Persib menjamu PSS Sleman.
Hasil & Jadwal Pekan ke-17 BRI Liga 1. Foto: diambil dari ligaindonesiabaru
Laga di Segiri, kandangnya Borneo FC, bakal lebih menentukan.
Andai si empunya stadion menang (lihat juga klasemen di bawah), maka gelar tak resmi juara paruh musim berhak jatuh ke tangan Borneo FC.
Pelatih Borneo Pieter Huistra menyatakan timnya pengin menjadi juara paruh musim kompetisi.
Tiga dari empat tim papan atas BRI Liga 1 akan merumput hari ini. Penentuan juara paruh musim kompetisi.
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Bali United Kalah dari Persib, Pemain Kecewa dan Singgung Kelengahan
- Skenario Persib Bandung Kunci Gelar Liga 1 Lebih Cepat
- Sebelum Mundur dari Kursi Pelatih, Teco Punya Pesan kepada Suporter Bali United