Jadwal LPI Belum Juga Dikeluarkan
Padahal Pembukaan Tinggal 9 Hari
Kamis, 30 Desember 2010 – 17:36 WIB
Demi menyiasati kegagalan uji coba tersebut, kini pelatih Persebaya proyeksi LPI, Aji Santoso, berniat kembali menurunkan timnya dalam uji coba melawan tim peserta kompetisi internal Pengkot PSSI Surabaya. "Tapi nama timnya belum ditentukan," tegasnya.
Sebelum uji coba melawan Persibo dipastikan batal, sebenarnya masih ada wacana uji coba tersebut diundur menjadi 3 Januari. Tapi menurut Llano pula, uji coba pada 3 Januari itu sangat riskan, karena sangat berdekatan dengan kickoff LPI yang direncanakan pada 8 Januari. (uan/diq/ito/jpnn)
SURABAYA - Liga Primer Indonesia (LPI) rencananya mulai bergulir 8 Januari mendatang. Tapi, penyelenggara LPI belum merilis jadwal pertandingan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Thiago Motta Puji Performa Khepren Thuram di Juventus
- Gagal Juara China Masters 2024, Jonatan Christie Merasa Ada yang Mengganjal
- Jonatan Christie Tumbang, Trofi China Masters 2024 Milik Anders Antonsen
- Live Streaming Final China Masters 2024 Jojo Vs Antonsen, Sekarang!
- Final China Masters 2024 Dibuka dengan Dramatis, 93 Menit
- Pelatih Persib Mengeluhkan Rumput Stadion GBLA, Hodak: Apa yang Mereka Perbaiki?