Jadwal Pengumuman UN tak Berubah
Sabtu, 20 April 2013 – 14:41 WIB

Jadwal Pengumuman UN tak Berubah
JAKARTA - Meski diwarnai kekacauan di mana-mana, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menjamin penundaan Ujian Nasional (UN) 2013 di 11 provinsi tidak berpengaruh pada jadwal pengumuman hasil UN. "Jadi pemeriksaan kunci jawaban, kalau untuk SMA itu diperguruan tinggi. Itu setiap selesai UN, sudah dimasukkan ke perguruan tinggi," kata Sukemi di Cikini, Jakarta Pusat, Sabtu (20/4).
Sesuai jadwal yang telah disusun Kemdikbud, hasil UN tingkat SMA/SMALB/MA dan SMK akan dumumkan pada 25 Mei 2013. Sementara UN SMP/SMPLB dan MTs diumumkan 1 Juni 2013, serta UN SD/SDLB/MI tanggal 8 Juni 2013.
Staf Ahli Mendikbud bidang komunikasi publik, Sukemi menyebutkan, pemindaian dan penilaian kunci jawaban UN tingkat SMA akan dilakukan di Perguruan Tinggi (PT) yang telah ditentukan.
Baca Juga:
JAKARTA - Meski diwarnai kekacauan di mana-mana, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menjamin penundaan Ujian Nasional (UN) 2013 di 11 provinsi
BERITA TERKAIT
- CIES 2025: Tanoto Foundation Ungkap Strategi Efektif Pelatihan Guru
- 28 PTN Top Siapkan 17.909 Kursi Jalur SMMPTN-Barat 2025
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan