Jadwal Penutupan Pendaftaran & Pengumuman Pertukaran Mahasiswa Merdeka Angkatan 2 

Jadwal Penutupan Pendaftaran & Pengumuman Pertukaran Mahasiswa Merdeka Angkatan 2 
Program Mahasiswa Merdeka. Ilustrasi Foto: Mesya/JPNN.com

Mahasiswa telah menerima minimum dua dosis vaksin Covid-19, dan diutamakan memiliki asuransi kesehatan aktif berupa BPJS Kesehatan atau Kartu Indonesia Sehat (KIS).

“Pengumuman mahasiswa yang lolos untuk mengikuti PMM kedua akan dirilis pada Juni. Setelahnya, mereka akan mengikuti kegiatan pembekalan pada Juli sebelum mengikuti pembelajaran di PT penerima mulai Agustus 2022,” jelas Rachmawan. (esy/jpnn)


Kemendikbudristek menginformasikan soal jadwal penutupan pendaftaran dan pengumuman Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) angkatan 2


Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Mesyia Muhammad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News