Jadwal SKD CPNS 2022 Berubah, Besok Dimulai
Selasa, 07 Juni 2022 – 21:32 WIB
3. Sesi ketiga, SKD dimulai pukul 13.00 - 14.40.
4. Sesi keempat, SKD dimulai pukul 15.30 - 17.10.
5. Sesi kelima, pelaksanaan SKD dimulai pukul 18.20 - 20.00.
Sementara itu, seleksi tanggal 10 Juni dilaksanakan sebanyak tiga sesi, yaitu:
1. Sesi pertama, pelaksanaan SKD dimulai pukul 08.00 - 09.40.
2. Sesi kedua, pelaksanaan SKD dimulai pukul 15.00 - 16.40.
3. Sesi ketiga, SKD dimulai pukul 17.00 - 18.40.
BKN meminta instansi agar menginformasikan jadwal terbaru kepada seluruh calon peserta melalui website akun resmi media sosial instansi.
Jadwal seleksi kompetensi dasar atau SKD CPNS 2022 berubah lagi, dimulai besok dengan rincian sebagai berikut
BERITA TERKAIT
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Penjelasan BKN soal Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Honorer K2 Bisa Senang Nih
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Seleksi CPNS Kemenkumham, Silakan Lapor ke Sini Jika Ada Kecurangan
- Inilah Kriteria Honorer Dapat Banyak Afirmasi di Seleksi PPPK 2024, Bebas Pilih OPD
- KTKI-Perjuangan Soroti Dugaan Rangkap Jabatan Ketua KKI dan Dirut RSCM