Jaga Agar Dana di Pasar Obligasi dan Saham Tidak Hengkang
Rabu, 17 Desember 2014 – 06:30 WIB

Jaga Agar Dana di Pasar Obligasi dan Saham Tidak Hengkang
"Kalau The Fed naikkan suku bunga di sana, yield obligasi pemerintah Amerika menjadi menarik. Tapi investor asing tidak akan segera pergi dari Indonesia. Buang barang lalu pindah. Tidak akan. Karena kalau rugi, dapat sedikit. Keuntungan di AS tidak akan menutupi kerugian di Indonesia. Di sisi lain, begitu fed rate meningkat, investor lain yang tadinya tidak tertarik masuk Indonesia, akan masuk Indonesia. Jadi akan tercipta equilibrium baru. Saya tidak tahu persis equilibrium yang ingin dicapai BI seperti apa," ulasnya.(gen)
JAKARTA - Hengkangnya dana asing (capital outflow) menjadi salah satu perhatian serius sebagai imbas terus lemahnya nilai tukar Rupiah terhadap dolar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hari Ini Pemprov DKI Gratiskan Tarif Transjakarta Khusus Untuk Perempuan
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April