Jaga Gula Darah Tetap Normal dengan Mengonsumsi 6 Buah Ini

3. Persik
Persik adalah buah bagus lainnya untuk ditambahkan ke diet diabetes Anda.
Meskipun merupakan sumber karbohidrat, nutrisi yang ada dalam buah ini mengimbangi jumlah karbohidrat bagi penderita diabetes.
Selain itu, buah persik kaya akan potasium, serat, vitamin A & vitamin C.
Senyawa bioaktif yang terdapat dalam buah persik juga telah terbukti bisa melawan masalah terkait obesitas dan masalah kardiovaskular pada penderita diabetes.
4. Beri
Segala bentuk buah beri, stroberi, raspberry, blueberry, atau blackberry adalah buah rendah karbohidrat dan cocok untuk diet diabetes.
Kaya akan antioksidan, konsumsi buah beri membantu penyerapan glukosa yang rendah karena adanya nutrisi dan fitonutrien yang ada di dalamnya.
Mereka juga memiliki sifat antiinflamasi dengan adanya vitamin C dan serat.
5. Apel
Apel adalah salah satu buah paling populer di dunia, mungkin karena ungkapan, “satu apel sehari membuat dokter menjauh”.
Ada beberapa jenis buah yang sehat dan bergizi yang bisa membantu menjaga kadar gula darah tetap normal dan salah satunya adalah tentu saja buah persik.
- Turunkan Gula Darah dengan Rutin Mengonsumsi 5 Minuman Herbal Ini
- Hadirkan Program Cek Segitiga, Dexa Medica: Banyak Anak Muda Punya Kolesterol Tinggi
- 7 Buah Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes saat Musim Hujan
- Turunkan Gula Darah dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini
- Turunkan Gula Darah dengan Rutin Mengonsumsi 4 Buah Ini
- 3 Buah Ini Bikin Kolesterol Tinggi Tidak Berdaya