Jaga Kadar Kolesterol Anda Selalu Aman Terkendali dengan Mengonsumsi 5 Makanan Sehat Ini

jpnn.com, JAKARTA - SAAT ini, banyak orang yang kadar kolesterolnya meningkat terlalu tinggi.
Kadar kolesterol yang jauh melebihi batas normal tentu saja bisa berbahaya untuk kesehatan tubuh, terutama jantung Anda.
Makan makanan yang digoreng dan junk food dalam jumlah berlebihan menyebabkan beberapa penyakit gaya hidup, kolesterol tinggi menjadi salah satu contohnya.
Ada dua jenis kolesterol dalam tubuh manusia, HDL (kolesterol baik) dan LDL (kolesterol jahat).
Ketika kadar LDL meningkat, itu memengaruhi kesehatan jantung kita.
Oleh karena itu, para ahli menyarankan untuk tetap memeriksa kadar kolesterol untuk hidup sehat.
Ada beberapa makanan sehat yang bisa membantu kadar kolesterol tetap normal.
Berikut penjelasannya, seperti dikutip laman Ndtv.
Ada beberapa makanan sehat yang bisa membantu kadar kolesterol Anda selalu normal dan salah satunya antara lain kacang kenari serta bayam.
- 6 Khasiat Lemon Campur Daun Mint, Sakit Kepala Bakalan Ambyar
- Lemonilo Hadirkan Layanan Bikin Happy dan Brownies Crispy Strawberry Cheese
- 3 Khasiat Rutin Minum Air Lemon Campur Madu, Baik untuk Sistem Pencernaan
- 4 Khasiat Air Rebusan Serai Campur Lemon, Penderita Diabetes Wajib Mengonsumsinya
- 5 Bahaya Minum Air Lemon Berlebihan, Bisa Menimbulkan Gangguan Ginjal
- 3 Makanan Ini Bantu Tingkatkan Gairah pada Wanita