Jaga Kesehatan dan Finansial dengan Asuransi Aurora, Aman dan Tepercaya

Asuransi Aurora juga memiliki sejumlah ketentuan, yaitu pemegang polis harus berusia minimal 21-70 tahun dengan ketentuan usia ditambah masa asuransi tidak lebih dari 78 tahun.
Untuk usia minimal tertanggung adalah 17-65 tahun dengan ketentuan usia ditambah masa asuransi tidak lebih dari 73 tahun.
Anda dapat membeli Asuransi Aurora dengan masa asuransi 8 tahun dan masa pembayaran premi selama 5 tahun. Premi mulai dari Rp 500.000 dan bergantung pada uang pertanggungan, usia masuk, dan pilihan plan pengembalian premi. Premi dapat dibayarkan secara bulanan, semesteran, dan tahunan.
Keunggulan lain dari Asuransi Aurora adalah uang pertanggungan yang didapat hingga Rp 5 miliar.
Dengan memiliki Asuransi Aurora, finansial Anda akan terlindungi dari berbagai risiko yang akan terjadi. Anda dan keluarga pun dapat menjalankan aktivitas sehari-hari dengan aman dan tenang.
Nah, tunggu apa lagi, proteksi keuanganmu agar masa depan lebih terjamin dengan Asuransi Aurora.
Mau tahu informasi selengkapnya, klik di sini.
Asuransi jiwa akan memberikan uang pertanggungan ketika pemegang atau tertanggung meninggal dunia, cacat permanen, atau risiko lain yang tak disengaja.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
- BRI Life Beri Perlindungan Double Care untuk Ribuan Pemudik
- Asuransi Kitabisa Raih Penghargaan dari OJK
- KAI Logistik Fasilitasi Pengiriman Sepeda Motor dengan Perlindungan Asuransi
- Mengenal Cara Kerja Asuransi Kesehatan, Silakan Disimak
- BRI Life Salurkan Bantuan kepada Anak-anak Yatim Piatu
- MSIG Life Bayarkan Klaim Rp752 Miliar Sepanjang 2024