Jaga Kesehatan Usus dengan Rutin Mengonsumsi 7 Buah Ini
Selasa, 05 Desember 2023 – 02:04 WIB

Kurma. Foto: HelloSehat
Persik tinggi serat (menjadikannya pilihan buah yang mudah untuk pencernaan yang baik) dan memiliki banyak vitamin dan antioksidan yang baik untuk kesehatan usus.
Flavonoid pada buah persik mengandung banyak manfaat untuk meningkatkan kesehatan jantung, termasuk sifat antiinflamasi untuk menjaga kadar kolesterol dan tekanan darah tetap rendah.(fny/jpnn)
Ada beberapa jenis buah sehat dan bergizi yang bisa membantu menjaga kesehatan usus Anda dan salah satunya tentu saja buah persik.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 7 Buah Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes saat Musim Hujan
- Asam Lambung Naik, Redakan dengan Mengonsumsi 3 Makanan Lezat Ini
- Turunkan Gula Darah dengan Rutin Mengonsumsi 4 Buah Ini
- 3 Buah Ini Bikin Kolesterol Tinggi Tidak Berdaya
- 3 Buah Lezat untuk Penderita Asam Urat
- Rutin Konsumsi 6 Makanan Ini, Wajah Bakalan Terlihat Awet Muda