Jaga Momentum Kemenangan
Minggu, 21 Oktober 2012 – 13:18 WIB
"Posisi kami cukup bagus di klasemen sementara, tetapi belum saatnya kami menerima pujian. Pekerjaan masih banyak dan kami harus terus berkembang. Apalagi menghadapi tim sebesar Inter," kata Maran, seperti dikutip Football Italia.
Baca Juga:
Inter sendiri masih dipusingkan dengan masalah absennya beberapa pemain vital seperti Wesley Sneijder, Dejan Stankovic, dan Christian Chivu. Parahnya lagi, bek Jepang Yuto Nagatomo juga absen karena skorsing. Pelatih Andrea Stramaccioni harus terus memutar otak.
Dalam beberapa laga terakhir, dia terus memainkan skema 3-5-2 sesuai dengan kekuatan pemain yang dimilikinya. Skema itu cukup efektif dan dia berharap bisa diandalkan pada musim ini.
Sekarang Inter berada pada posisi keempat dengan 15 poin atau tertinggal empat poin di belakang penguasa klasemen sementara Juventus dengan 19 poin. Membaiknya posisi itu membuat Inter kembali diperhitungkan dalam perburuan scudetto.
MILAN - Sempat melakoni start buruk di Serie A Liga Italia, Inter Milan sudah kembali menunjukkan kelasnya. Sayang, tren hebat Inter yang selalu
BERITA TERKAIT
- Dukung Pertamina Eco Run Fest 2024, PertaLife Insurance Berikan Proteksi untuk Pelari
- Skuad Thailand di Piala AFF 2024, 4 Nama Kondang Absen
- Daftar Harga Tiket Indonesia Masters 2025, Mulai Rp 90 Ribu
- Michelle Elizabeth Surjaputra Resmi Pimpin FTI DKI Jakarta 2024-2028
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!