Jaga Silaturahmi dan Kesehatan, Ikadin Jaksel Gelar Turnamen Mini Soccer

"Kami sangat mengapresiasi para pemenang, untuk itu kita berikan hadiah sebesar Rp 50 juta untuk juara pertama, Rp 15 jt untuk juara kedua, Rp 10 juta untuk juara ketiga dan top score sebesar Rp 2 juta," beber Riesky.
Melihat besarnya antusias advokat, Riesky mengungkapkan akan secara rutin menggelar turnamen serupa.
Tujuannya untuk mempererat tali silaturahmi serta kekompakan antar advokat.
Bersamaan dengan turnamen tersebut, Riesky mengungkapkan Ikadin Jaksel kini berkolaborasi dengan Pemkot Jaksel membangun Pos Bantuan Hukum (Posbakum).
Tujuannya untuk memberikan bantuan hukum kepada masyarakat.
"Kita berharap dengan adanya Posbakum ini masyarakat bisa dengan mudah mendapatkan bantuan hukum," jelasnya. (dil/jpnn)
Teriakan dukungan lantang disuarakan ratusan advokat yang hadir dalam Turnamen Mini Soccer Ikadin Jaksel Cup 2023 sejak dua hari belakangan
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- DPC Peradi Jakbar Gencarkan PKPA Untuk Cetak Advokat Berkualitas
- Putusan MK Menguatkan Peradi Sebagai Wadah Tunggal Organisasi Advokat
- 10 Advokat Pindah Organisasi & Pilih Bergabung Peradi Otto Hasibuan
- Petebu Ganjar Salurkan Bakat dan Hobi Anak Muda Melalui Turnamen Mini Soccer
- DPN Peradi Siap Jalin Kerja Sama Bidang Hukum dengan Ningbo Lawyers Association
- MK Bakal Melaporkan Denny Indrayana ke Organisasi Advokat