Jaga Stabilitas Energi Jelang Pemilu, Pertamina Monitor Distribusi BBM di Jateng dan DIY

Jaga Stabilitas Energi Jelang Pemilu, Pertamina Monitor Distribusi BBM di Jateng dan DIY
Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Tengah memonitor distribusi BBM dan LPG agar dapat memenuhi kebutuhan konsumen di Jateng dan DIY, khususnya menjelang Pemilu 2024. Foto: Dokumentasi Humas Pertamina

- Voice: 135

- Video Call: Aplikasi MyPertamina

- Chatbot NADIA: Aplikasi MyPertamina & WhatsApp (08111350135)

- Email: pcc135@pertamina.com

- Instagram: pertamina.135 (https://www.instagram.com/pertamina.135/)

- Twitter: @pertamina135 (https://twitter.com/pertamina135)

- Facebook: Pertamina Call Center 135 (https://www.facebook.com/pertaminacallcenter135/)

Secara terpisah, Vice President Corporate Communication PT Pertamina (Persero) Fadjar Djoko Santoso menyampaikan jelang perhelatan Pemilu 2024 Pertamina telah menyiagakan sarana dan fasilitas energi untuk melayani masyarakat.

Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Tengah memonitor distribusi BBM dan LPG agar dapat memenuhi kebutuhan konsumen di Jateng dan DIY

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News