Jaga Tekanan Darah dengan Seduhan Teh Bawang Putih

Jaga Tekanan Darah dengan Seduhan Teh Bawang Putih
Teh bawang putih. Foto: activebeautiful

2. Turunkan Risiko Stroke

Menurut buku, 'Healing Foods' oleh DK Publishing House, belerang dalam bawang putih merangsang produksi oksida nitrat dalam pembuluh. Ini melemaskan dan meningkatkan elastisitasnya, membantu menurunkan tekanan darah dan mengurangi risiko stroke dan aterosklerosis (pengerasan pembuluh darah).

3. Stabilkan Tekanan Darah Sistolik

Sebuah studi yang diterbitkan dalam European Journal of Clinical Nutrition, orang-orang yang mengonsumsi 480 mg hingga 960 mg bawang putih, menunjukkan penurunan tekanan darah sistolik yang signifikan. (


Untuk menjaga tekanan darah tetap terkendali, Anda bisa menyeduh bawang putih menjadi teh.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News