Jagal Muslim Bosnia Sakit Pneumonia
Rabu, 12 Oktober 2011 – 04:49 WIB

Jagal Muslim Bosnia Sakit Pneumonia
"Seperti pada tahanan yang lain, tim medis memberikan pendampingan kesehatan yang dia (Mladic) butuhkan. Kami juga terus memantau perkembangan kesehatannya," ujar Jelacic dalam pernyataan tertulis kemarin.
Baca Juga:
Tapi, dalam kemunculan keempatnya di persidangan pekan lalu, Mladic meminta ICTY menyediakan dokter asal Serbia. Saat itu, Mladic menyebut bahwa kondisi kesehatannya kian memburuk. Terutama, setelah menjalani operasi hernia pada Agustus lalu.
Selain gangguan pernapasan yang dia derita sejak berada dalam pelarian, Mladic juga mengaku kena batu ginjal. Sebelumnya, dia pernah dua kali terserang stroke. Karena itu, dia menuntut ICTY untuk lebih serius memperhatikan kesehatannya. "Jika Anda terus menerus menekan saya, semuanya tak akan berakhir dengan baik," kata Mladic dalam sidang pekan lalu yang dipimpin Hakim Alphons Orie.
Menurut dia, dokter asal Serbia akan banyak membantunya. Paling tidak, tidak ada kendala bahasa. Namun, hingga kemarin, ICTY belum memberikan jawaban atas permohonan Mladic tersebut. (AFP/AP/hep/dwi)
DEN HAAG - Selama beberapa hari terakhir, Ratko Mladic harus meninggalkan selnya di Pengadilan Kriminal Internasional untuk Yugoslavia (ICTY). Mantan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza