Jagoan Terbaru KIA Bisa Angkut 11 Penumpang

jpnn.com - SURABAYA – Setelah lama menghilang, KIA menggebrak pasar Jawa Tumur.
Pabrikan asal Korea Selatan itu meluncurkan dua produk baru tahun ini.
Kedua produk itu menyasar segmen crossover utility vehicle (CUV) KIA Sportage dan mobil keluarga (multi-purpose vehicle) KIA Grand Sedona.
Regional Manager PT Kia Mobil Dinamika Theodorus Prawiradihardjo mengatakan, peluncuran Sportage dan Sedona menunjukkan bahwa KIA masih eksis di Indonesia.
’’Kami ingin pasar SUV dan MPV semakin bergairah menjelang akhir tahun ini,” katanya kemarin (23/11).
KIA Sportage generasi keempat yang diluncurkan kemarin diharapkan mampu mengimbangi Honda CR-V dan Nissan X-Trail.
Di Indonesia, Sportage dan Sedona diperkenalkan dalam Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) pada September lalu.
Dalam dua bulan, sebanyak 60 unit dikirimkan kepada konsumen.
SURABAYA – Setelah lama menghilang, KIA menggebrak pasar Jawa Tumur. Pabrikan asal Korea Selatan itu meluncurkan dua produk baru tahun ini.
- Presiden Prabowo Dinilai Sukses Membangun Kemandirian Pangan
- GEAPP Dorong Percepatan Penerapan Energi Bersih di RI, Perlu Kerja Sama Multipihak
- Ini Upaya Bea Cukai Perkuat Kolaborasi dengan Perusahaan Berstatus AEO di 2 Daerah Ini
- Elite Skin Aesthetic Clinic Kini Hadir di PIK
- Bank Mandiri Tebar KUR UMKM Rp 12,8 Triliun per Maret 2025
- Kembangkan Energi Surya, PLN Indonesia Power Perkuat Industri PLTS dari Hulu ke Hilir