Jajak Pendapat Capres-Cawapres: Jokowi-Muhaimin Posisi Keempat
Rabu, 30 Agustus 2017 – 16:12 WIB
Presiden Jokowi. Foto: Ist/Humas Pemprov Kalbar
"Di urutan keempat terdapat nama Presiden Joko Widodo yang coba kami pasangkan dengan Ketua Umum DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar (3 persen)," ucapnya.
Jajak pendapat dilaksanakan pada 6-8 Agustus lalu, dengan jumlah responden 1.639 orang. Dilakukan secara terbuka menggunakan media sosial twitter.
Saat ditanya terkait metodologi penelitian yang dilakukan, Sukmo menyatakan jajak pendapat belum menggunakan format baku survei pada umumnya. Survei lebih lanjut akan dilakukan dalam waktu dekat.
"Itu jajak pendapat melalui twitter, jadi silahkan dibaca secara normatif saja," pungkas Sukmo.(gir/jpnn)
Hasil jajak pendapat yang dilakukan internal Partai Bulan Bintang (PBB) memperlihatkan, elektabilitas capres Jokowi berpasangan dengan Muhaimin Iskandar,
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Ini Kata Menko Yusril soal Kasus Suap Hakim Rp 60 Miliar
- Menko Yusril Pastikan RI Lindungi WNI yang Hadapi Masalah Hukum di Luar Negeri
- Menko Yusril dan Deretan Pejabat Hadiri Malam Apresiasi Karya Jurnalistik Iwakum
- Afriansyah Noor Keluar dari PBB Setelah Kalah Pemilihan Ketum
- Yusril: Kemungkinan MK Juga Batalkan Parliamentary Threshold
- Spanduk Dukungan Afriansyah Noor Jadi Ketum PBB Bertebaran di Muktamar VI