Jajaki Peluang UMKM di Negeri Jiran, Danareksa Gandeng Rumah BUMN Batam
Senin, 09 Desember 2024 – 21:31 WIB

PT Danareksa atau yang dikenal dengan Holding BUMN Danareksa berpartisipasi dalam kegiatan Lateral Thinking & Business Matching, yang diinisiasi oleh Rumah BUMN Batam dan KJRI Johor Bahru, Malaysia pada Kamis (5/12). Foto dok Danareksa
“Kami percaya dengan dukungan yang tepat, UMKM Indonesia akan mampu menembus pasar internasional dan membawa nama bangsa ke kancah global. Program ini bukan hanya tentang meningkatkan angka penjualan atau ekspor, tetapi juga tentang membangun ekosistem bisnis yang inklusif dan berkelanjutan, yang dapat meningkatkan kesejahteraan para pelaku UMKM,” kata Agus.(chi/jpnn)
Para UMKM binaan sejumlah anggota Holding BUMN Danareksa yang terpilih dipertemukan dengan para usahawan setempat untuk menjajaki peluang ekspor produk-produk.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- ASIPPINDO Dukung Perluasan Askses Pembiayaan Inklusif Bagi Pelaku UMKM