Jajaki Tambang Emas di Pongkor, Antam Minta Tambah Lahan Ekplorasi
Kamis, 15 September 2016 – 08:10 WIB
Jika diizinkan, kata Trenggono, Antam bisa mengeksploitasi lahan tambang dari hutan lindung tersebut. Sehingga mampu menambah produksi produk mineral seperti nikel dan emas melebihi usia ekplorasi yang diperkirakan hingga 2019.
"Kami sedang mengurus IPPKH, yakni Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan untuk menambah eksplorasi tambang. Kita tambah eksplorasi di hutan lindung," ungkapnya.(chi/jpnn)
JAKARTA - PT Aneka Tambang (Antam) saat ini tengah menjajaki perluasan lahan tambang emas di kawasan Pongkor, Kabupaten Bogor. Hal ini dilakukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kepala BPJPH: Sertifikasi Halal Tingkatkan Nilai Tambah Produk
- BPJS Ketenagakerjaan Gelar Social Security Summit 2024
- BRI Life Beri Perlindungan Asuransi Mikro Bagi 35.224 Petani & UMKM di Jawa Barat
- Bank bjb Raih Penghargaan Most Trusted Banking 2024
- Menkop ajak Mentrans Iftitah untuk Produksi Susu Segar di Kawasan Transmigrasi
- Akumandiri Dorong Sosialisasi QRIS Mendetail untuk UMKM