Jakabaring Terancam Tak Rapi
Senin, 07 November 2011 – 18:36 WIB
"Pengerjaan finishing sedang dilakukan. Tapi, sekarang kan sudah mulai terlihat rapi dibanding beberapa minggu yang lalu," terangnya.
Baca Juga:
Sementara itu, Penanggung Jawab Pemeliharaan, Pengamanan Dan Kebersihan Aset Daerah Rusli Nawi yang ditemui di lokasi yang masih amburadul, menyebutkan jika pihaknya telah bekerja cukup lama. Dia mencontohkan untuk lokasi yang tidak rapi, diapstikan bakal tertutup dalam dua sampai tiga hari kedepan.
Cara yang dilakukan adalah dengan wrapping, yakni menutup daerah yang belum rapi tersebut dengan triplek-trplek panjang sehingga tidak tampak lagi dari jalanan menuju ke tiap venue. Untuk memperindah tampilan triplek penutup tersebut, Panitia pembangunan menutupinya dengan display tentang SEA Games sehingga terlihat cukup rapi. "Itu sudah sesuai dengan intruksi dari Inasoc pusat," tegas lelaki berkumis tebal tersebut.
Selain itu, untuk mengatasi jalanan yang masih kotor dan tertutup oleh tanah-tanah bekas urukan yang mulai mengering sehingga menyebabkan debu tebal saat ada kendaraan lewat, pihaknya akan berkordinasi dengan dinas kebersihan Kota Palembang.
PALEMBANG-SEA Games XXVI/2011 tinggal empat hari lagi. Tapi, pekerjaan yang harus diselesaikan oleh Inasoc Palembang masih cukup banyak. Selain melakukan
BERITA TERKAIT
- Practice MotoGP Malaysia: Martin Jatuh, Marquez Nyaris Masuk Neraka
- Live Streaming Practice MotoGP Malaysia, Ini Sangat Penting
- Gila! Semen Padang Menargetkan Menang dari Persib Bandung
- MotoGP Malaysia 2024: Siasat Pecco Bagnaia Menunda Jorge Martin Juara Dunia
- Persib vs Semen Padang: Begini Cara Eduardo Almeida Membakar Semangat Pemainnya
- Tegas! Marc Maquez Minta MotoGP 2024 di Valencia Dibatalkan