Jakarta 1928 Gagal Raih Angka Penuh di Kandang
Bermain Imbang Lawan Cendrawasih Papua
Senin, 14 Februari 2011 – 01:11 WIB
Pada kesempatan ketiga, Leonardo akhirnya mampu menciptakan gol yang menjadi penyeimbang skor hingga akhir pertandingan. Ini merupakan gol keduanya dalam LPI setelah gol pertama dicetaknya pada laga melawan Minangkabau FC belum lama ini.
Hingga wasit membunyikan peluit tanda berakhirnya babak kedua, skor tidak berubah. Gempuran melalui berbagai arah tak dapat menjebol gawang Cendrawasih Papua yang dikawal Denis Romanov. Dengan hasil ini kedua tim berbagi angka sama, yakni satu poin.(sto/jpnn)
JAKARTA — Ambisi Jakarta 1928 untuk meraih poin penuh dalam laga home di stadion Lebak Bulus, Minggu (13/2) malam, akhirnya kandas. Melawan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Inilah Kontestan Perempat Final Australian Open 2025, Sore Nanti Djokovic Vs Alcaraz
- MotoGP 2025: Begini Cara Ducati Menjauhkan Bagnaia dan Marquez dari Potensi Konflik
- Tersenyum Bersama Gresini Racing, Marc Marquez Siap Jadi Protagonis di Ducati
- PBSI Harapkan 3 Pemain Senior Bisa Juara di Indonesia Masters 2025
- Jadwal 32 Besar Indonesia Masters 2025: Sektor Ganda Putra dan Putri Siap Unjuk Gigi
- Indonesia Masters 2025: Deretan Unggulan Mundur, Ada Wakil Merah Putih Diuntungkan