Jakarta jadi Pilot Project Detoksifikasi Gratis BNN

Jakarta jadi Pilot Project Detoksifikasi Gratis BNN
Jakarta jadi Pilot Project Detoksifikasi Gratis BNN
Senada dengannya, Direktur Penguatan Lembaga Rehabilitasi Komponen Masyarakat (PLRKM) Budy Prasetyo berharap para penyalahguna narkoba sebanyak-banyaknya bisa datang dan menjalani detoksifikasi gratis.

“Saat ini BNN sudah membuka dua klinik pelayanan detoksifikasi, yaitu di daerah Dewi Sartika dan di kompleks Permata. Dalam satu pekan ini, sudah ada sekitar 30 penyalahguna narkoba yang datang ke klini untuk detoksifikasi di Klinik Sejahtera (kawasan Dewi Sartika) Jakarta Timur.

Ditambahkannya, ke depan, program detoksifikasi gratis ini akan dikembangkan dan program yang dilaksankan di Jakarta saat ini menjadi pilot project. “Pelayanan yang diberikan sesuai dengan kondisi si penyalahguna narkoba itu sendiri. Ada yang memang hanya bisa rawat jalan, namun dalam kondisi yang berbeda orang tersebut bisa rawat inap,” tutup Budy. (ian/jpnn)

JAKARTA - Untuk menekan angka penyalahgunaan narkoba yang masih tinggi, Badan  Narkotika Nasional (BNN) menggelar gerakan masif. Salah satunya


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News