Jakarta Masih Jadi Episentrum Corona, Wagub Ariza: Mohon Maaf, Kami Ini Terbaik
Rabu, 10 Juni 2020 – 20:59 WIB
Dengan koordinasi yang baik itulah, kata dia, DKI mampu menerbitkan regulasi secara komprehensif dan holistik untuk mencegah penularan COVID-19 di ibu kota. Untuk memaksimalkan pengawasan warga yang keluar-masuk Jakarta, DKI menyiagakan ribuan petugas gabungan Satpol PP dan Dinas Perhubungan DKI Jakarta.
"Di 'check point' juga kami hadirkan aparat yang disiplin, berintegritas dan tegas," tuturnya.
Untuk diketahui, pemerintah hari ini melaporkan 127 kasus baru di wilayah DKI Jakarta, jumlah ketiga terbanyak di bawah Jatim dan Sulawesi Selatan. Sementara untuk total jumlah kasus, DKI Jakarta masih memegang rekor terbanyak dengan 8.503. (ant/dil/jpnn)
Berbagai kebijakan yang diterapkan Pemprov DKI Jakarta belum mampu meredam penyebaran virus corona di ibu kota. Hal itu terlihat dari masih tingginya jumlah kasus baru.
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- PT JIP & Disdik DKI Kerja Sama Pemanfaatan Gedung untuk Pembangunan Menara Telekomunikasi
- SIG Bersama Pemprov DKI Merevitalisasi Trotoar di Kawasan Kuningan
- Pemprov DKI Jakarta Minta BUMD jadi Agen Pembangunan
- Usut Kasus Korupsi di Pemprov DKI, KPK Periksa Pemilik KJPP Wisnu Junaidi dan Rekan
- Jalan Berbayar di Jakarta Hanya di Zona Transportasi Umum Lengkap
- RK-Suswono Bakal Umumkan Timses, Ahmad Riza Dikunci Jadi Ketua