Jakarta Melayu Festival 2017 Digelar Akhir Pekan Ini
Selasa, 15 Agustus 2017 – 04:53 WIB

Foto: Ist for Indopos
”Album ini merupakan sebuah langkah untuk mengisi belantika musik indonesia yangt berakar pada budaya negeri dengan arransemen kekinian yang dapat diterima seluruh kalangan, baik remaja maupun dewasa,” tuturnya.
Menariknya, Gubernur DKI Jakarta terpilih Anies Baswedan turut mendukung kegiatan tersebut. Anies yang selalu mengikuti sejak JMF pertama kali digelar menjelaskan, generasi muda adalah motor utama untuk melestarikan budaya terutama budaya melayu.
Menurut Anies, pemilihan kata dalam lagu-lagu Melayu mencerminkan cita radan dan budi pekerti. ”Dan disampaikan dengan cara yang halus,” paparnya. (ash)
Gelaran Jakarta Melayu Festival kembali dikumandangkan. Di event ke tujuh yang dipromotori Gita Cinta production rencananya di gelar di Ancol Beach
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Tom Lembong Jalani Sidang Perdana, Istri Hingga Anies Memberikan Dukungan
- Gerakan Rakyat Bakal Jadi Parpol, Lalu Dukung Anies, Pengamat Ungkap Indikasinya
- Pram-Rano Buka Kemungkinan Lanjutkan Pembangunan ITF Sunter yang Digagas Anies
- Tahun ke-12, Nara Kreatif Meluluskan 778 Siswa, Anies Baswedan Beri Pesan Khusus