Jakarta Perang Melawan Sampah

Jakarta Perang Melawan Sampah
Jakarta Perang Melawan Sampah
Salah satu upaya untuk mengatasi persoalan LPS di pemukiman warga, kata Ajang, yakni dengan mengirimkan LPS mobile. Bentuknya kontainer berkapasitas 18 – 20 kubik atau setara dengan lima ton sampah. Dengan catatan warga juga mau menyediakan lahan untuk landasan LPS mobile ini. Menurut dia, pengiriman LPS mobile kapan pun siap dilakukan pihaknya, sepanjang warga telah menyediakan lahan untuk lokasinya.

Perlunya meningkatkan keterlibatan swasta, tambah Ajang, kini Dinas Kebersihan DKI terjadi pengurangan sumber daya manusia (SDM). "Aparat kami yang tersisa di tingkat provinsi maupun wilayah hanya 1.500 orang. Tahun lalu masih ada 3.000 orang. Setengahnya sudah pension. Ke depan, penanganan sampah tidak sepenuhnya oleh aparat dinas. Lebih mengedepankan fungsi managerial," pungkasnya.(rul/aak)

PENGELOLAAN sampah di Jakarta perlu melibatkan swasta. Sehingga penanggulangan sampah dari sumber bisa ditangani secara maksimal. Berdasarkan data


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News