Jaksa Agung Imbau Susno Serahkan Diri
Senin, 29 April 2013 – 12:38 WIB

Jaksa Agung Imbau Susno Serahkan Diri
JAKARTA--Status mantan Kabareskrim Susno Duadji, sudah resmi sebagai buronan. Jaksa Agung Basrief Arief meminta agar Susno berbesar hati menjalani hukum dan menyerahkan diri.
"Saya sudah dua kali mengimbau. Ya jadi saya kembali meminta supaya Pak Susno mau menyerahkan dirilah," kata Jaksa Agung Basrief pada wartawan di kantor Setkab, Senin (29/4).
Basrief mengaku hingga saat ini, keberadaan Susno masih dicari."Istilahnya DPO (Daftar Pencarian Orang). Yang tahu petugas di lapangan," katanya saat ditanya soal jejak terakhir Susno.
Perihal persoalan redaksional putusan Mahkamah Agung yang tidak menuliskan soal penahanan, Basrief mengatakan hal tersebut tidak lagi menjadi masalah dan tidak perlu diperdebatkan.
JAKARTA--Status mantan Kabareskrim Susno Duadji, sudah resmi sebagai buronan. Jaksa Agung Basrief Arief meminta agar Susno berbesar hati menjalani
BERITA TERKAIT
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi