Jaksa Beber BAP Berisi Modus Emir Moeis Terima Fee
Selanjutnya, proses pembayaran ke Emir dilakukan melalui perusahaan Indonesia. Emir juga mengatakan kepada Pirooz bahwa anak laki-lakinya yang bernama Arman akan membantu pengiriman uang. Karena itu, Pirooz harus menghubungi Arman tentang perusahaan yang akan dijadikan penerima transfer.
"Saksi berbicara dengan Arman dan ia katakan perusahaan yang harus saya gunakan untuk transfer untuk emir adalah PT Arta Nusantara Utama," ujar Pirooz seperti dibacakan jaksa.
Saat sudah siap membayar ke Emir untuk PLTU Tarahan, Pirooz menghubungi Emir yang menyebutkan jumlah mata uang dolar AS (USD) akan ditransfer ke PT Arta Nusantara Utama. "Tujuan dilakukan pembayaran dengan cara seperti ini untuk menyembunyikan suap yang dibayarakan ke Emir," ucapnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Presiden Direktur Pacific Resources Inc (PRI), Pirooz Muhammad Sarafi menyebut anggota DPR RI, Emir Moeis pernah membantu konsorsium Alstom
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Kabar Gembira untuk Honorer Tua Gagal PPPK 2024 Tahap 1
- BMKG Pantau Bibit Siklon Tropis 97S, Wilayah Ini Wajib Waspada
- 5 Berita Terpopuler: Ide Terobosan Baru soal Seleksi PPPK, Hapuskan Diskriminasi di UU ASN, 90 Ribu Honorer Bakal Menggugat
- Seluruh Honorer Pelamar Seleksi Tahap 2 jadi PPPK Paruh Waktu, Waduh
- Sudah Ada Kepastian Besaran Gaji PPPK Paruh Waktu, Tanpa Tunjangan
- Pernyataan Terbaru Kepala BKN soal PPPK 2024 Tahap 2, Pakai Kata Tolong