Jaksa Nakal 'Buru Mangsa' di Daerah
Senin, 11 Mei 2009 – 13:05 WIB

Jaksa Nakal 'Buru Mangsa' di Daerah
"Tapi saya pantau, juga tidak ada tindakan terhadap oknum jaksa itu," ujar wakil rakyat dari Riau itu. Dikatakan, mestinya apa yang terungkap di pengadilan merupakan fakta hukum yang harus ditindaklanjuti. Pendapat yang sama disampaikan anggota Komisi III DPR Panda Nababan. Menurutnya, apa yang sudah terucap di pengadilan merupakan fakta hukum yang kuat. (sam/JPNN)
Baca Juga:
JAKARTA- Rupanya, tertangkapnya jaksa Urip Tri Gunawan belum membuat jera para oknum jaksa. Ada dugaan kuat, hingga saat ini masih banyak jaksa nakal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?