Jalan Ditinggikan, kok Ahok Salahkan Warga?

Jalan Ditinggikan, kok Ahok Salahkan Warga?
Warga terjebak banjir di salah satu ruas di Jakarta, Senin (9/2). Foto: dok.JPNN

Proyek peninggian jalan ini sudah kelar akhir 2014. Memang pada musim hujan kali ini, banjir tidak menghampar seperti tahun-tahun sebelumnya. Hanya saja, kemacetan tetap saja terjadi pada Senin dan Selasa (10/2). Pasalnya, genangan air lumayan tinggi tetap ada di titik jalan yang belum ditinggikan.

Dampak lainnnya, ketinggian banjir di kawasan pemukiman di sisi kiri jalan dari perempatan Cengkarang arah Grogol, makin parah. (chi/sam/jpnn)

 

JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama nampak berang dengan ulah masyarakat maupun perusahaan yang mengambil jalan pintas untuk mengatasi


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News