Jalan Terjal Lee Zii Jia Pertahankan Gelar All England, Kento Momota Sudah Menunggu
Jumat, 18 Maret 2022 – 13:28 WIB

Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Zii Jia. Foto: BWF.
Pada babak pertama, Momota tak perlu keluar banyak keringat karena lawan yang ia hadapi Hans Kristian Vittinghus memilih rertired. Alhasil, juara dunia 2018 ini dinyatakan menang 21-18, 21-7.
Momota juga tanpa kesulitan berarti menghentikan langkah Heo Kwang-hee (Korea Selatan) di 16 besar berkat kemenangan 21-16, 21-12.
Lee Zii Jia sendiri diketahui merupakan juara bertahan All England. Pada edisi 2021, dia sukses menjadi juara seusai mengalahkan Viktor Axelsen (Denmark), 30-29, 20-22, 21-9.(mcr15/jpnn)
Lee Zii Jia menemui jalan terjal untuk mempertahankan gelar All England. Kento Momota siap merusak dominasi.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Paceklik Gelar di Awal 2025, PBSI Perketat Seleksi Pemain Pelatnas Cipayung
- Aturan Promosi & Degradasi Diubah, Deretan Pemain Ini Berpotensi Terdepak dari Pelatnas Cipayung
- BWF World Tour: Rapor Merah Bulu Tangkis Indonesia, 7 Turnamen 1 Trofi
- Ini Kata Shi Yu Qi Setelah Jadi Juara All England 2025
- Jadwal Final All England 2025: Leo/Bagas Lanjutkan Dominasi Ganda Putra Indonesia?
- Shi Yuqi Tantang Lee Chia-hao di Final All England 2025, Pengalaman vs Kuda Hitam