Jalan Tol Sedikit, Dahlan Malu
Rabu, 20 Februari 2013 – 13:36 WIB

Jalan Tol Sedikit, Dahlan Malu
Untuk tahap awal, Dahlan menganjurkan dari rencana 22 ruas sepanjang 2.700 km proyek tol trans Sumatera, Hutama Karya bisa mengambil 3 ruas tol yang memiliki tingkat pengembalian investasi atau Internal Rate of Return (IRR) di atas 13 persen.
Baca Juga:
"Jangan mikirin bikin 22 ruas, tiga ruas saja dulu dijalankan, itu kan sudah cukup baik. Hutama Karya mampulah. IRR di atas 13 persen seperti Medan-Binjai, Medan-Tebing Tinggi, Bakahueni-Lampung, dan Palembang-Indralaya," pungkas pria yang kerapengenakan sepatu kets ini. (chi/jpnn)
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan mengaku malu dengan kondisi infrastruktur di Indonesia. Salah satunya adalah jalan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Pemegang Saham Pelita Air Kukuhkan Kembali Dendy Kurniawan sebagai Direktur Utama
- Bank Raya Targetkan 10 Ribu Nasabah Baru pada Pesta Rakyat Nusantara di TMII
- Kemacetan Panjang di Pelabuhan Tj Priok, Ketum INSA Bilang Begini
- Harga Pangan Hari Ini, Bawang Merah Menurun, Cabai Masih Tinggi
- Soal Penutupan Sementara Padma Hotel Bandung, Ini Penjelasan Manajemen