Jalur Juara Mulai Lebar
Sabtu, 09 April 2011 – 10:51 WIB

Foto: Ridwan/Padang Ekspres
Ia mengakui PSPS sempat menerapkan pol bertahan yang kokoh dan sempat membuat pemainnya bingung untuk membuka celah namun kejeniusan Boaz membuat semuanya berjalan dengan lancar. “Tanpa Zah Rahan membuat kami harus mengandalkan kekuatan lain dan harus saya akui pemain sempat terbawa alur permainan tim lawan,” bebernya. “Saya pikir ini patut disyukuri dan menjadi kado special pada kepulangan kami nanti dan tentunya semua tak lepas dari dukungan dan doa masyarakat di Papua,” tandasnya.
Di tempat terpisah asisten pelatih PSPS menyoroti lini belakang yang keropos. “Lini tengah kami telah mulai rapuh setelah tim lawan berhasil menyamakan angka. Bahkan kami tak bisa berbuat banyak setelah mereka dapat membungkam kubu kami,” ungkap asisten pelatih PSPS Pekanbaru Afrizal usai pertandingan.(ade/wen/jpnn)
JAYAPURA– Peluang Persipura untuk keluar sebagai capolista di ISL musim 2010/2011 kian terbuka. Ini setelah dari pertandingan kemarin Persipura
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda