Jalur Pipa Gas Kembali Beroperasi
Jumat, 22 April 2011 – 07:25 WIB

Jalur Pipa Gas Kembali Beroperasi
Berdasarkan informasi yang diterima, polisi menemukan sembilan paket bom di sekitar Gereja Christ Chatedral. Besarnya paket bom yang ditemukan dalam tas-tas rangsel tersebut bervariasi, antara 10 kilogram hingga 15 kilogram. Seluruh paket bom ditemukan di lahan kosong sekitar 100 meter dari gereja, tepat di atas jalur pipa gas yang tertanam dua meter di dalam tanah.
Untuk mengevakuasi bom, tim Gegana menggunakan robot dan menutup kawasan yang mengarah ke perumahan Telaga Gading, Serpong, Tangerang Selatan, dalam radius satu kilometer. (kin/owi)
JAKARTA - Setelah sempat ditutup selama 12 jam, jalur pipa gas alam cair milik PT Perusahaan Gas Negara, Tbk tadi malam kembali beroperasi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi