Jalur Puncak Lumpuh
45 Ribu Mobil Serbu Puncak, Ditutup 12 Jam
Senin, 31 Desember 2012 – 03:41 WIB
Berdasarkan pantauan pada pukul 12:21 WIB Satlantas Polres Bogor masih memberlakukan sistem one way (satu arah) dengan memprioritaskan kendaraan yang datang dari arah Jakarta dan Bogor.
Baca Juga:
Antrean kendaraan terpantau selepas pintu tol Ciawi hingga kawasan Taman Safari Indonesia (TSI) atau sekitar 15 KM. Begitupula kendaraan yang datang dari arah Tajur, Bogor menuju Puncak, mengalami kemacetan tepat disimpang Pasar Ciawi.
Pihaknya mengimbau kepada warga Jabodetabek yang hendak menghabisi malam tahun baru agar mempergunakan dua jalur alternatif yakni Jalan Raya Cibubur-Transyogi tembus Cipanas Cianjur dan Jalan Raya Bogor-Sukabumi tembus di Cipanas.
"Atau kalau memang tidak ingin terjebak kemacetan silahkan lewat jalur utama Puncak sebelum jalur ditutup, harus siap antre dan tertib," katanya.
CISARUA - Menjelang pergantian tahun, arus lalu lintas di jalur Puncak, mulai lumpuh. Polres Bogor memperkirakan hari ini merupakan puncak peningkatan
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Arogansi Oknum Pengusaha Surabaya Luntur, Aksi Suruh Siswa Menggonggong Berujung Borgol
- Momen Seskab Teddy Dampingi Presiden Prabowo Temui Presiden Joe Biden di Gedung Putih
- Wamentrans Viva Yoga Berencana Revitalisasi Kawasan Transmigrasi untuk Mendukung Program Food Estate
- Wamen Viva Yoga: Kami Rancang Pembangunan Sentra Sapi Perah di Daerah Transmigrasi
- Ramses Nilai Rencana Bangun Universitas HAM Sangat Tepat di Indonesia
- Pimpinan DPR Mendukung Rencana Sekolah Negeri-Swasta Gratis di Jakarta