Jalur Selatan Ramai, Hanya Terjadi Perlambatan Laju Kendaraan
Senin, 02 Mei 2022 – 00:35 WIB
Petugas di lapangan sigap melakukan sistem satu arah untuk mengurai kepadatan di jalur itu.
"Kami secara intensif melakukan rekayasa lalu lintas dan cara bertindak guna mengurai kepadatan lalu lintas dan juga melakukan penyekatan di beberapa titik jalur trouble spot," katanya.
Sementara itu, di jalur utama lain Bandung-Garut lintas Kadungora-Leles-Tarogong berdasarkan pantauan CCTV Polres Garut terpantau ramai lancar.
Tidak ada pengalihan arus lalu lintas kendaraan di wilayah Kadungora.
Kepadatan arus kendaraan terjadi di pusat kota Garut, sehingga petugas memberlakukan rekayasa jalur untuk mencegah penumpukan kendaraan di pusat kota.(Antara/jpnn)
Jalur selatan Jawa Barat lintas Limbangan-Malangbong ramai, hanya terjadi perlambatan laju kendaraan.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Polisi Bongkar Pabrik Obat Keras Ilegal di Tasikmalaya, Omzet Miliaran Rupiah
- Detik-Detik Oknum Guru Cabuli Murid yang Jualan Bakso, Astaga
- Gempa Bandung, Santri MA Karya Bakti Sukasari Mengalami Luka-Luka
- BPBD Jabar: 5 Orang Luka Berat dan Belasan Bangunan Rusak Akibat Gempa Bandung
- Polisi Tembak Residivis Spesialis Maling Motor di Tasikmalaya
- Pesona Wahana Alam Parung Tasikmalaya, Serunya Makan Bersama Keluarga