Jalur Tengkorak Tambah Satu
Di Merak ada Selusin Titik Rawan !
Selasa, 08 September 2009 – 13:04 WIB
Jalur Tengkorak Tambah Satu
Sementara itu, Kepala Keamanan PT Indonesia Ferry Cabang Utama Merak Muhadi mengatakan, pihaknya selalu siap membantu kepolisian untuk menciptakan rasa aman selama mudik berlangsung. “Jika terjadi laporan dari penumpang, kita langsung informasikan ke kantor pusat keamanan. Lalu kita akan tindaklanjuti juga,” ungkapnya.
Selain itu, pihaknya juga mengaku akan berusaha maksimal memperlancar arus kendaraan di area pelabuhan. “Kita juga akan membantu kelancaran arus bongkar muat kendaraan. Karena bila arus bongkar muat kendaraan lancar, maka kemacetan dipastikan tidak akan terjadi,” ungkapnya. (jpnn)
BANYUWANGI-Jalur tengkorak yang menjadi rawan kecelakaan lalu-lintas (laka lantas) di Banyuwangi bertambah. Tahun lalu, Polres Banyuwangi hanya menetapkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi