Jamaah Batal Umrah, Begini Cara Refund Agar Uang Tetap Aman

Namun Firman akan terus berusahan agar jamaah umrah Indonesia tidak melakukan pembatalan. Pasalnya, beberapa perusahaan yang terlibat juga menginginkan agar tidak membatalkannya.
"Saya juga tadi sudah melakukan rapat kordinasi kepada pihak airlanes. Mereka menginginkan tidak direfund. Karena refund itu prosedurnya agak panjang. Mereka bilang lakukanlah jadwal ulang karena niatnya juga baik tidak ada yg disalahkan juga," terangnya.
Namun, jika tidak ada solusi lagi dan jamaah memang benar-benar ingin membatalkanya, mereka hanya perlu membuat surat pernyataan saja dan langsung hubungin pihak PPIU terkait.
"Bikin surat pernyataan saja kalau saya mau me-refund dan hubungannya dengan PPIU masing-masing. Nanti mereka akan mengurus semua pembatalan semuanya," pungkasnya.(mg9/jpnn)
Diharapkan calon jamaah umrah dan haji tidak melakukan refund terkait kebijakan dari Arab Saudi.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
- Dewi Gita Ceritakan Keajaiban Air Zam Zam yang Dialami Sang Putri saat Umrah
- Pengalaman Pertama Dewi Gita Umrah Ajak Putri Semata Wayangnya, Bisa Saling Tukar Baju
- Jalani Umrah, Denada Berdoa Minta Kesehatan untuk Putrinya & Soal Ini
- Berdoa Minta Jodoh, Denada: Kepengin Kalau Boleh
- Al Malik Travel Fest 2025 Ajak Anak Muda Healing ke Tanah Suci
- Sebut Denda Besar Sekali, AMPHURI Ingatkan Pemegang Visa Umrah Taat Tenggat Keluar dari Saudi