Jamaah Haji Mataram Tiba Hari Ini
Rabu, 31 Oktober 2012 – 01:12 WIB

Jamaah Haji Mataram Tiba Hari Ini
Sebelumnya, para keluarga jamaah haji telah diberi tahu untuk menjemput keluarganya pada 1 November pukul 01.00 Wita dini hari di kantor Wali Kota Mataram.
Setelah kloter pertama, jamaah haji Kota Mataram berikutnya yang akan tiba di tanah air yakni kloter 14 pada 26 November pukul 05.30 Wita sebanyak 181 orang. sedangkan jamaah haji asal Kota Mataram yang tergabung dalam kloter campuran sebanyak enam orang akan tiba di tanah air pada 28 November. (cr-tnn)
MATARAM - Jamaah haji Kota Mataram yang tergabung dalam kloter pertama dijadwalkan tiba di Bandara Internasional Lombok (BIL) pukul 23.30 Wita, Rabu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung