Jambi Bertekad Lanjutkan Proyek PLTA
Selasa, 04 Mei 2010 – 08:47 WIB
Jambi Bertekad Lanjutkan Proyek PLTA
PLTA ini akan dihubungkan dengan sistem kelistrikan Sumatera melalui jalur transmisi tegangan tinggi 150 kV sepanjang 80 km menuju gardu induk di Bangko.
Baca Juga:
Awalnya, pembangunan PLTA Kerinci ditargetkan selesai selama tiga tahun. Dengan dana investasi lebih kurang senilai Rp 1,3 triliun. Motor penggerak menggunakan air Sungai Imat yang merupakan aliran Danau Kerinci dan Sungai Batang Merangin. Pembangkit berkapasitas 180 MW akan memasok kebutuhan listrik Jambi dan provinsi sekitarnya.(nas/fuz/jpnn)
JAMBI- Gubernur Jambi Zulkifli Nurdin bertekad untuk melanjutkan pembangunan pembangkit listrik tenaga air (PLTA) di Kabupaten Kerinci. Untuk itu,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang