James 38 Poin, Heat Hajar Rockets
Kemenangan ke 200 Spoelstra
Rabu, 14 November 2012 – 08:46 WIB

James 38 Poin, Heat Hajar Rockets
Houston yang tak didampingi pelatih kepala Kevin McHale memang tak mampu berbuat banyak. Bintang baru James Harden memang masih mampu mencetak 22 poin. Begitu juga forward Chandler Parson yang meraih poin tertinggi sepanjang karirnya, 25 poin.
Namun, Houston memang sangat inferior di depan Heat. Kekalahan kemarin merupakan yang keenam secara beruntun dari Heat.
Sementara itu, pertandingan seru terjadi Utah Jazz menghadapi tuan rumah Toronto Raptors. Jazz menang 140-133 melalui triple overtime. Kemenangan tersebut merupakan victory tandang pertama Jazz musim ini. Forward Jazz Paul Millsap menjadi bintang kemenangan tim dengan sumbangan 34 poin. (nur)
HOUSTON - Miami Heat menjadi tim pertama di wilayah timur yang meraih enam kemenangan musim ini. Sang juara bertahan menekuk Houston Rockets 113-110
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil