Jamil Azzaini Menyebut 3 Hal yang Harus Ada di Perusahaan, Simak ya

“Bahwa pemimpin puncak harus menjadi teacher, mentor, coach bagi pemimpin-pemimpin yang ada di level di bawahnya,” terangnya.
Dijelaskan, untuk bisa menjadi “pabrik” para leaders sekaligus menjadi pemenang, sebuah perusahaan perlu memiliki engine atau mesin yang baik.
Bagaimana pemimpin bisa menjadikan perusahaan sebagai pabrik para leaders?
1. Ide dan Gagasan
Pemimpinnya mendorong munculnya berbagai ide dan gagasan dari semua karyawan.
Semua karyawan harus didorong untuk memberikan urun pendapat, gagasan, usulan demi kemajuan perusahaan.
Budaya feedback menjadi kebiasaan, sehingga orang-orang di dalamnya tidak mudah “baper” saat ada orang lain memberi saran dan masukan. Kegagalan bukanlah kesalahan atau aib tetapi menjadi pembelajaran.
2. Value
Sebuah organisasi yang ingin menjadi pemenang wajib memiliki “engine” yang kedua yaitu value.
John Kotter dari Harvard merilis risetnya bahwa perusahaan besar yang bertumbuh dan berkesinambungan adalah perusahaan yang memiliki values jelas dan merata pada semua level karyawan.
Founder Kubik Leadership Jamil Azzaini menjelaskan mengenai 3 hal yang harus ada di perusahaan dan mengenai pentingnya peran pemimpin dalam sebuah organisasi.
- Telkom Tutup 2024 dengan Kinerja Positif, Pendapatan Konsolidasi Sebesar Rp150 Triliun
- PT Indo RX Apresiasi Putusan Lembaga Arbitrase Jerman
- Wali Kota Surabaya Ancam Pengusaha Tahan Ijazah Karyawan, Tegas!
- Luar Biasa! Diaper untuk Anjing Asal Kota Semarang Tembus Pasar Eropa
- 33 Tahun Ada, Tupperware Resmi Hengkang dari Aktivitas Bisnis Indonesia
- Top! TASPEN Berhasil Masuk Jajaran Tempat Kerja Terbaik di Indonesia versi LinkedIn