Jamiluddin Tegas Menyebut AHY Bertemu Anies Urusan Pilpres 2024
Jumat, 07 Mei 2021 – 10:59 WIB

Ketum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono alias AHY. Foto: Ricardo/JPNN.com
Di sisi lain, kata dia, AHY memiliki popularitas dan elektabilitasnya yang moncer.
"Ini jadi modal besar untuk berduet dengan Anies pada Pilpres 2024," ucap Jamiluddin.
Dia menyimpulkan pertemuan kedua tokoh itu bakan berlanjut, yang arahnya menuju duet capres-cawapres di Pilpres 2024.
"Diperkirakan akan berlanjut untuk mematangkan duet tokoh muda itu," tutur Jamiluddin. (cr3/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Jamiluddin Ritonga menilai pertemuan Anies Baswedan dan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) berkaitan dengan Pilpres 2024
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Demokrat: 5 Pansus Baru Penting untuk Atasi Masalah Krusial Jakarta
- AHY Jawab Begini Ditanya Pertemuan Prabowo, SBY, dan Megawati
- Agust Jovan Latuconsina Layak Jadi Wasekjen Demokrat: Energik dan Bertalenta
- Syahrial Nasution, Alumni Unpar yang Dipercaya AHY Jadi Wakil Sekjen Partai Demokrat
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar