Jamiyah Batak Muslim Indonesia Menggagas Ikrar Merajut Keberagaman Nusantara

Arif berharap Ikrar Merajut Keberagaman bisa mempererat kohesi sosial antarumat beragama, menggali nilai-nilai Pancasila di berbagai kelompok masyarakat berbasis etnis, budaya, maupun agama.
Kemudian, mempromosikan dan menyegarkan kembali nilai-nilai Islam, nilai luhur, identitas bangsa dengan berbagai keberagamannya sebagai modal kemajuan bangsa.
"Dari semangat kegiatan ini, kami juga berharap bisa melestarikan budaya diskusi, guyub, dan gotong royong dalam kehidupan bermasyarakat. Yang paling penting, ke depan, semua ingin Indonesia terus menjadi bangsa kuat," katanya.
Acara ini diisi dengan pembacaan ikrar merajut keberagaman yang dibacakan masyarakat litas agama, suku dan budaya, penampilan tarian multietnik, serta penandatanganan nota kesepahaman bersama tokoh lintas agama, suku, dan budaya. (*/jpnn)
Acara yang digelar oleh Jamiyah Batak Muslim Indonesia itu juga dihadiri Wapres Ma'ruf Amin.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
- KHDJH Jadi Wujud Nyata Anak Muda Berdaya di Industri Fesyen Muslim Lokal Bersama Shopee
- PP IPNU Apresiasi Dukungan AQUA kepada Generasi Muda Muslim
- Roemah Koffie Bidik Mitra Bisnis Internasional di Athena
- Sihar Sitorus Pimpin Pelantikan BPN Parsibona Indonesia Raya 2024-2029
- LAZ SIP Meluncurkan Program Peminjaman Kursi Roda Gratis
- Hadiri KTT D-8, Prabowo Kritik Negara Muslim Masih Kurang Kompak