Jamu PSLS, Persema Terkendala Kebugaran
Senin, 08 Juli 2013 – 06:54 WIB

Jamu PSLS, Persema Terkendala Kebugaran
MALANG - Empat kekalahan beruntun menghantam Persema. Tiga kekalahan terakhir malah terjadi di kandang sendiri, yakni Stadion Gajayana. Karena itu, penggawa tim berjuluk Laskar Ken Arok tersebut berusaha bangkit saat menjamu PSLS. Kemenangan menjadi penting bagi Persema untuk mengerek posisi mereka agar tidak semakin tergelincir ke zona degradasi.
Kekalahan itu dimulai saat menghadapi tuan rumah Persepar Palangkaraya. Persema kemudian kalah dari Pro Duta Medan, Semen Padang, dan Persiraja Banda Aceh.
Baca Juga:
Sore nanti Persema kembali tampil dalam lanjutan IPL (Indonesian Premier League). Kali ini, yang datang adalah tim asal Sumatera lain: PSLS Lhokseumawe. Persema tentu tidak mau larut dalam kesedihan setelah menderita empat kekalahan beruntun tersebut.
Baca Juga:
MALANG - Empat kekalahan beruntun menghantam Persema. Tiga kekalahan terakhir malah terjadi di kandang sendiri, yakni Stadion Gajayana. Kekalahan
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan