Jamu Timnas U-16, Jokowi Berpesan soal Gaya Hidup
Kamis, 04 Oktober 2018 – 12:30 WIB

Presiden Joko Widodo (berbatik) saat menerima Timnas U-16 di Istana Negara Jakarta, Kamis (4/10). Foto: setkab.go.id
Kalaupun pendapatan para pemain Timnas U-16 bertambah, Jokowi mengingatkan mereka untuk menabung. Mantan gubernur DKI itu juga meminta para penggawa Timnas U-16 tetap rendah hati.
"Nanti misal sudah mulai banyak pendapatan ditabung. Jangan merubah gaya hidup, tetap rendah hati, tetap kerja keras, berjuang keras. Kalau bisa dijaga, saya optimistis Timnas U-16 akan menjadi tim kebanggaan negara ini dalam lima, sepuluh, 15 tahun yang akan datang," tambahnya.(fat/jpnn)
Presiden Jokowi mengaku senang melihat penampilan Timnas U-16 baik ketika melawan Iran, India hingga Australia ketika masuk perempat final.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Pak Luhut Sudah ke Rumah Jokowi di Hari Pertama, Ada Kompol Syarif
- NasDem Menghormati Jika Jokowi Pilih Gabung PSI
- Hasil Survei Cigmark Tentang Ketua Wantimpres, Setia Darma: Jokowi Cocok dan Layak
- Apakah Jokowi Akan Bergabung dengan PSI? Begini Analisis Pakar
- Sinyal Jokowi Gabung PSI Makin Kuat, Golkar: Pasti Ada Hitungan Politik
- Pengamat Politik Sebut Wajar Jokowi Diunggulkan Jadi Ketua Wantimpres RI