Jamur Budi Daya Warga Tembus Mal

Jamur Budi Daya Warga Tembus Mal
Jamur Budi Daya Warga Tembus Mal
Hanya saja, lanjut dia, ada beberapa kendala yang dihadapi petani. Di antaranya rumah jamur belum memenuhi syarat karena memerlukan biaya tinggi sedangkan modal terbatas. Petani juga masih kurang terampil dalam budidaya dan belum menerapkan budidaya sesuai SOP, serta terbatasnya ketersediaan benih bermutu.

   

"Melalui pelatihan budidaya ini, kami harap permasalahan itu dapat teratasi. Kami juga senantiasa melakukan pendampingan kepada kelompok seperti Raider sehingga pasarnya bisa tembus Carrefour," kata dia. (rls/pap)

MAKASSAR - Jamur, salah satu sayuran yang berpotensi untuk diekspor mulai dilirik masyarakat. Bahkan, Infantri 700 Raider pun dapat melakukan budidayanya


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News