Janda Pahlawan Sutarti Lepas dari Jerat Hukum
Selasa, 27 Juli 2010 – 13:59 WIB
JAKARTA- Majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Timur memutuskan terdakwa Sutarti Sukarno bebas dari dakwaan dan segala jenis hukum.
Menurut ketua majelis hakim, Djumadi tuntutan JPU, Ibnu Suud yakni pasal 12 ayat 1 juncto padal 36 ayat 4 UU 4/1992 tentang perumahan yang didakwakan kepada terdakwa Sutarti Sukarno tidak mendasar.
Baca Juga:
Pasalnya tuduhan tentang penempatan rumah dinas tanpa izin terbantahkan. Ini karena terdakwa adalah janda mantan pegawai Perum Pegadaian yang mendapatkan izin secara sah untuk menempati rumah dinas tersebut, sehingga tuntuntan JPU dinyatakan prematur.
Majelis hakim juga memutuskan bahwa nama baik terdakwa harus dipulihkan. Selain itu, negara juga harus membayar gelar perkara dalam sidang kali ini.(arp/RMOL)
JAKARTA- Majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Timur memutuskan terdakwa Sutarti Sukarno bebas dari dakwaan dan segala jenis hukum. Menurut ketua
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mobil Sukarelawan Andika-Hendi Tabrak Pohon di Semarang, 2 Orang Masuk RS
- Kecelakaan di Tol Cipularang, Sopir Truk Trailer Tersangka
- Sikap Ahli di Sidang Kasus Timah Tidak Etis, Perhitungan Kerugian Negara Diragukan
- Rayakan HUT ke-24, Epson Berkomitmen Berikan Dampak Positif Bagi Masyarakat Indonesia
- Ahmad Muzani Ingatkan Warga Jaga Persatuan & Kesatuan Menjelang Pilkada 2024
- KNPI Ajak Seluruh Pemuda Bergerak Mewujudkan Indonesia Emas 2045